Sebab rumah tangga bukanlah sebuah hubungan kerjasama yang transaksional, tapi juga bukan semacam kerja sosial yang menuntutmu tanpa pamrih hingga akhir. Bukan masalah kalian jika satu dari dua orang ini menyerah, sebab mereka yang paling tahu hidup semacam apa yang mereka ingin jalani.
Rumah tangga Rasulullah merupakan salah satu teladan yang perlu dicontoh. Bagaimana beliau selalu berusaha untuk adil sebagai seorang suami, dan bijaksana menghadapi problematika rumah tangga. Tulisan ini bertujuan untuk melihat problematika rumah tangga yang dihadapi nabi Muhammad SAW lalu bagaimana pula metode Nabi dalam "KETIKA PRAHARA MENGHANTAM BAHTERA RUMAH TANGGA" [1] Saudariku, para istri yang mulia… Andaikan ada di dunia ini rumah tangga yang tak pernah mengalami masalah, tentu yang paling patut untuk itu adalah rumah tangga Nabi shallallahu'alaihiwasallam. Sebab beliau adalah insan yang paling sempurna, paling bertakwa dan paling mulia akhlaknya. iOrdlf0.